VISI ,MISI,
TUJUAN DAN TATA NILAI
UPTD PUSKESMAS SUKOMORO
A.
VISI
PUSKESMAS SUKOMORO
-
Mewujudkan masyarakat kecamatan
Sukomoro sehat yang mandiri dan
berkeadilan.
B.
MISI
PUSKESMAS SUKOMORO
1.
Meningkatkan profesionalisme SDM Puskesmas.
2.
Menyelenggarakan pelayanan kesehatan yang
bermutu bagi seluruh masyarakat.
3.
Mengupayakan standarisasi, menuju puskesmas
Sukomoro, yang terakreditasi paripurna
4. Menggalang
kemitraan, dengan seluruh potensi masyarakat, di wilayah Kecamatan Sukomoro.
C.
TUJUAN
Meningkatkan
kesadaran, kemauan dan kemampuan hidup sehat bagi setiap orang agar terwujud
derajad kesehatan yang setinggi-tingginya dalam rangka mewujudkan Indonesia
Sehat.
D. TATA NILAI PUSKESMAS SUKOMORO
1.
MAREM
a.
M = Melayani
Puskesmas
Sukomoro membantu, menyiapkan (mengurus) apa-apa yang
diperlukan mengenai upaya kesehatan kepada seluruh masyarakat Indonesia pada umumnya dan
masyarakat Sukomoro pada khususnya .
b.
A = Adil
Dalam
Memberikan upaya kesehatan Puskesmas
Sukomoro tidak memilih – milih serta tidak membeda-bedakan pengguna Puskesmas.
c.
R = Ramah
Dalam
melaksanakan Upaya Puskesmas, Puskesmas sukomoro menyampaikan semua dengan
tutur kata, sikap serta prilaku yang baik, manis menarik dan menyenangkan.
d.
E = Empati
Puskesmas
Sukomoro dalam pelaksanaan Upaya Puskesmas melakukan dalam mengidentifikasi
diri dalam keadaan , perasaan, atau pikiran yang sama dengan pengguna /
pelanggan Puskesmas.
e.
M = Memuaskan
Puskesmas
Sukomoro selalu berusaha memberikan upaya Puskesmas kepada pengguna/ pelanggan Puskesmas agar
puas dalam arti pengguna/ pelanggan Puskesmas merasa senang, lega, gembira
karena sudah terpenuhi apa yang menjadi tujuan mereka saat menjadi Pengguna /
pelanggan Puskesmas.
0 komentar:
Posting Komentar